BAB 8 TURUNAN

Pengertian Turunan fungsi (diferensial) adalah fungsi lain dari suatu fungsi sebelumnya, misalnya fungsi f menjadi f’ yang mempunyai nilai tidak beraturan. Konsep turunan sebagai bagian utama dari kalkulus dipikirkan pada saat yang bersamaan oleh Sir Isaac Newton (1642 – 1727). Turunan (diferensial) digunakan sebagai suatu alat untuk menyelesaikan berbagai masalah dalam geometri dan mekanika. Aturan menentukan turunan fungsi Turunan dapat ditentukan tanpa … Lanjutkan membaca BAB 8 TURUNAN

BAB 7 LIMIT FUNGSI

alam kehidupan sehari-hari, seringkali kita mendengar kata-kata hampir atau mendekati. Misalnya, Messi hampir mencetak gol, kecepatan motor itu mendekati 110 km/jam, dan sebagainya. Kata hampir atau mendekati dalam matematika disebut limit. Pada artikel ini kita akan mempelajari Pengertian Limit Fungsi. Limit Fungsi yang dimaksud adalah "limit fungsi aljabar" dan "limit fungsi trigonometri" yang akan dibahas … Lanjutkan membaca BAB 7 LIMIT FUNGSI

BAB 6 FUNGSI KOMPOSISI

Fungsi, Komposisi Fungsi, Dan Invers Fungsi Matematika Apa itu Relasi? Dalam fungsi matematika dikenal adanya relasi. Misal ada dua himpunan cowok ganteng dengan himpunan cewek jelek. Kemudian kaitkan anggota himpunan cowok ganteng dengan cewek jelek berdasarkan suatu hubungan tertentu, maka bisa dikatakan ada relasi antara kedua himpunan tersebut. Jika himpunan cowok ganteng kita sebut himpunan A … Lanjutkan membaca BAB 6 FUNGSI KOMPOSISI